Skip to content
OFFICE: 024-760-5080 HOTLINE: 081-7096-6382, 0813-1888-0455 E-mail: vincifire.semarang@gmail.com

Keunggulan APAR Foam dalam memadamkan kebakaran

apar foam

APAR Foam AFFF (Aqueous Film Forming Foam) adalah berbasis air dan sering mengandung surfaktan berbasis hidrokarbon seperti sulfat sodium alkyl, fluoro surfactant seperti: fluorotelomers, asam perfluorooktanoat (PFOA), asam perfluorooktanasulfonat (PFOS). Mereka memiliki kemampuan untuk menyebar di permukaan cairan berbasis hidrokarbon. “Alcohol resistant aqueous film forming foams” (AR AFFF) adalah busa/foam yang tahan terhadap reaksi dari alkohol, sehingga dapat membentuk lapisan / segmen pelindung ketika dipakai atau disemprotkan.

APAR Foam sangat cocok digunakan untuk kebakaran kelas A dan kelas B. Kebakaran kelas A disebabkan oleh material mudah terbakar seperti kayu, kertas, dan furniture yang meninggalka selulose atau arang. Sedangkan kebakaran kelas B adalah kebakaran yang disebabkan oleh cairan yang mudah terbakar seperti minyak dan lemak.

Keunggulan APAR Foam

  • APAR Foam dapat digunakan untuk memadamkan api kelas A namun sangat cocok bila digunakan untuk kelas B. Saat minyak terbakar foam akan langsung menyebar dan menyelimuti permukaan minyak sehingga tidak ada celah lagi untuk api bisa tetap hidup.
  • Foam bersifat ringan, sangat efektif untuk memadamkan zat cair yang mudah terbakar dengan cara mengisolasi oksigen serta menutupi permukaan zat cair untuk menghindari api yang dapat menjalar (meluas) kembali.
  • Tidak digalakkan terhadap tumbuhan, hewan terutama manusia.
  • Foam adalah bahan yang mengakis supaya menutup permukaan pangkal api, maka letupan dapat dapat ditanggulangi.

Vinci Fire Protection adalah sebuah perusahaan yang menyediakan berbagai kebutuhan alat pencegahan dan pemadam kebakaran. Kami juga menyediakan jasa untuk pengisian tabung pemadam dan menyediakan tabung peminjaman saat tabung APAR Anda diisi ulang. Kami siap melayani sepenuh hati. Untuk info lebih lanjut segera hubungi kontak kami atau klik disini.

Vinci Fire Semarang

This Post Has 0 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back To Top
Open chat
Selamat datang. Ada yang bisa kami bantu?